Kakan Kemenag Berbagi Motivasi Kepada Kepala Madrasah Negeri di Bantaeng

Illustrasi Foto (Kemenag RI Provinsi Sulawesi Selatan)

Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Bantaeng Dr. H. Muhammad Yunus. S. Ag., ., M. Ag setelah membuka Kegiatan Bimtek Penerapan EDM dan e-RKAM rombel 4 di Aula MTs. Negeri Bantaeng Kakan Kemenag memberikan pembinaan sekaligus Motivasi kepada Kepala MAN dan MTs. N di Kantor MAN Bantaeng Senin, 11/1/2021.


Kakan Kemenag Dr. H. Muhammad Yunus. M. Ag memberikan motivasi dan metode metode dalam mengembangkan Madrasah.

"Untuk meraih sebuah kesuksesan kita harus aktif mencari informasi dan perkembangan dan belajar kepada orang yang telah meraih kesuksesan itu apalagi sekarang kita berada pada era IT " tutur Kakan Kemenag

Kedua Kamad Menyampaikan ucapan terima kasih banyak kepada Bapak Kakan Kemenag atas motivasinya semoga kedepan kami bisa lebih bersemangat untuk mengembangkan Madrasah. 

(Sapar Humas)


Daerah LAINNYA