Perkemahan Pramuka Madrasah Tingkat MI se-Kabupaten Luwu Timur, Begini Rapat Persiapannya

Angkona (Humas Lutim)--- Menjelang pelaksanaan Hari Santri 2023, Kantor Kementerian Agama Kabupaten Luwu Timur melalui Seksi Pendidikan Islam (Pendis) bersama Pengurus K2MI laksanakan Rapat Persiapan Perkemahan Pramuka Madrasah  dan dirangkaian dengan peringatan Hari Santri Tingkat Penggalang MI se- Kabupaten Luwu Timur Tahun 2023

 

Dilaksanakan di DDI Al-Falah Angkona. Jum'at, 29 September 2023. Dihadiri Kepala Seksi Pendidikan Islam, Pengurus K2MI, Pengawas Madrasah dan Para Kepala Madrasah Ibtidaiyyah.

 

Tujuan dilaksanakannya rapat ini adalah untuk membahas kepanitiaan dan juknis kegiatan perkemahan, Dilaksanakan selama 4 hari 3 malam, Tangg 19-22 Oktober 2023 di Yayasan Al-Hidayah Malili.

Kasi Pendis, St. Rabiah dalam sambutannya mengatakan "Kegiatan perkemahan Pramuka tingkat Penggalang MI se-Kabupaten Luwu Timur ini telah dicanangkan dari 2 tahun lalu tetapi baru terlaksana tahun ini. Sehingga saya mengapresiasi pengurus k2MI atas inisiatifnya untuk melaksanakan perkemahan pramuka Madrasah tahun ini".

 

"Semoga dapat terlaksana dengan baik tanpa ada hambatan dan melalui kegiatan ini kreativitas anak-anak dan pembina akan terlihat melalui perkemahan Pramuka".

 

Lanjut kegiatan tanya jawab dilakukan oleh seluruh peserta rapat untuk membahas hal-hal l


Daerah LAINNYA