Siswa MIS Lambupeo Turut Tampillkan Tari Pattapi Pada Festival Tari Kreasi

Siswa MIS turut serta, menampilkan tari mappadendang ( tari pattappi) yang merupakan salahsatu tari tradisonal kita suku makassar

Bangkala (Humas Jeneponto,) Pestival tari kreasi yang laksanakan dikecamatan Bangkala Sabtu, 28 Mei 2022. Kegiatan inipun tak disia siakan MIS. Lambupeo untuk mengijut sertakan siswa dan siswinya dalam menunjukkan kebolehannya. Hal ini disampaikan langsung oleh Kapala Madrasah Ardiana, S. Ag.

Dalam pengembangan bakat dan minat para siswa teraktualisasi dan patut kita apresiasi bersama dalam pengembangan seni budaya tradisional daerah lokal Makaasar, dan Turatea Jeneponto.

Dan kesempatan inilah kita tidak sia siakan untuk turut serta, menampilkan tari mappadendang ( tari pattappi) yang merupakan salahsatu tari tradisonal kita suku makassar ujar ardiana.

Pada ajang ini, dimana para peserta dari berbagai kalangan sekolah dan madrasah sekecamatan bangkala.MIS lambupeo  mampu juara 3 tingkat SD/MI.

Dijelaskan ardiana, dengan mengikut sertakan siswanya diajang ini, untuk mengembangkan bakat, dan minat siswa sekaligus menggali kembali budaya lokal agar kembali tercurah dimasa lalu bahwa butta turatea punya kearifan lokas yang banyak.serta kegiatan ini sebagai pembelajaran ekstra kulikuler.

Semoga kegiatan ini berkelanjutan, Sehingga kami selaku pembina bersama guru terus mengembankan bakat siswa yang mungkin terpendam. Dan terus berbuat terbaik untuk madrasah Jeneponto dilevel lokal, maupun dinasional insya Allah dengan oenuh harap. (AR)


Daerah LAINNYA